PPPK Tahap 3, Gaji Guru PPPK, Guru Sertifikasi 2022 Kemendikbud dan Kemenkeu Beri Kabar Baik

- 8 Januari 2022, 11:21 WIB
3 kabar baik soal PPPK tahap 3, gaji guru PPPK dan guru sertifikasi dari Kemendikbud dan Kemenkeu.
3 kabar baik soal PPPK tahap 3, gaji guru PPPK dan guru sertifikasi dari Kemendikbud dan Kemenkeu. /Instagram.com @rekrutmenp3kguru/

Proses seleksi PPPK akan memasuki tahap 3. Setelah PPPK tahap 3, akan ada optimalisasi formasi.

Bagi guru yang sudah lulus passing grade namun belum mendapatkan formasi ditahap 3 jangan berkecil hati, karena ada fase selanjutnya yaitu fase optimalisasi formasi.

Baca Juga: THR dan Gaji 13 PNS 2022 Terbaru, Cek Update Daftar Gaji PNS 2022 Lengkap Tunjangan

Nadiem Makarim pun menjelaskan terkait hal tersebu, pada sidang Raker Komisi X dengan Mendikbud Ristek bahwa ditahap ketiga PPPK ini seluruh peserta bisa melamar pada formasi lintas daerah yang belum terisi.

Setelah ujian ketiga kita akan melakukan optimalisasi ujian formasi yang masih kosong.

Baca Juga: Berita Persib - Tidak Cetak Gol Lagi ke Gawang Persita, Rashid: Ini Bukan Penampilan Terbaik Saya

2. Gaji Guru PPPK

Gaji guru PPPK diatur dalam Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 98 Tahun 2020 tentang gaji dan tunjangan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Inilah besaran gaji guru PPPK yang lulus dari jenjang S1

Golongan IX gaji pokoknya 2.966.500

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah