Tabel Gaji PPPK 2021 Berdasarkan Golongan dan Masa Kerja, Per Bulan Bisa Dapat 1,7 Hingga 6,7 Juta

- 18 Juli 2021, 16:58 WIB
Tabel gaji PPPK 2021.
Tabel gaji PPPK 2021. /Instagram.com/ @bkngoidofficial/

Gaji terkecil yang diperoleh PPPK adalah Rp 1.794.900 untuk golongan I, dan terbesar Rp 6.786.500 untuk golongan XVII.

Berikut daftar lengkap gaji PPPK 2021:

Baca Juga: Sinopsis Dari Jendela SMP Minggu 18 Juli 2021: Joko Mulai Pulih, Wulan Tak Ingin Baper

1. Golongan I, Rp 1.794.900(masa kerja 0 tahun) - Rp 2.686.200(masa kerja 26 tahun)

2. Golongan II, Rp 1.960.200(masa kerja 3 tahun) - Rp 2.843.900(masa kerja 27 tahun)

3. Golongan III, Rp 2.043.200(masa kerja 3 tahun) - Rp 2.964.200(masa kerja 27 tahun)

Baca Juga: Buku Harian Seorang Istri Hari Ini 18 Juli 2021: Dewa dan Nana Diusir dari Rumah Buwana, Pasha Minta Maaf

4. Golongan IV, Rp 2.129.500(masa kerja 3 tahun) - Rp 3.089.600(masa kerja 27 tahun)

5. Golongan V, Rp 2.325.600(masa kerja 0 tahun) - Rp 3.879.700(masa kerja 33 tahun)

Selengkapnya bisa lihat pada tabel gaji PPPK 2021, sebagai berikut:

Gaji PPPK 2021/Tangkap layar PP No 98 Tahun 2020
Gaji PPPK 2021/Tangkap layar PP No 98 Tahun 2020

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah