Mujarab! Saddam Ismail Ungkap Bahan Alami Penurun Kadar Gula Darah, Simak Penjelasannya

- 28 Oktober 2022, 20:51 WIB
Bahan alami penurun kadar gula ala dr. Saddam Ismail.
Bahan alami penurun kadar gula ala dr. Saddam Ismail. /Pixabay/ @NirmalSarkar

Buah sirsak memang enak untuk dikonsumsi namun yang perlu anda konsumsi untuk menurunkan gula darah adalah daunnya.

Dalam sebuah penelitian Pharmacognosy Research tahun 2017 didalam esktrak daun sirsak mengandung flavonoid dan polifenol.

Kedua senyawa ini memiliki sifat Antihiperglikemik yang artinya dapat mengurangi laju pemecahan glukosa dari makanan menjadi lebih sederhana.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Hari ini 28 Oktober 2022, Elsa Buat Aldebaran Jadi Tersangka Kematian Siena

Anda juga dapat mengonsumsi daun sirsak ini dengan dibuat air rebusan dan jika mau anda bisa tambahkan madu. Ataupun bisa juga dibuat suplemen ekstrak daun sirsak.

Walaupun tujuh bahan tadi dapat mengurangi gula darah tapi anda juga harus mengubah pola hidup yang lebih sehat.

Dimulai dari mengatur porsi makan, jenis makanan, olahraga teratur, dan istirahat yang cukup.

Jangan takut juga untuk konsultasi ke dokter jika gula darah anda belum membaik setelah mengonsumsi makanan di atas.***

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x