7 Kebiasaan Ini Dapat Membantu Tidur Lebih Cepat, Nomor 5 Sering Diabaikan!

- 31 Maret 2022, 10:57 WIB
7 Kebiasaan ini Dapat Membantu Tidur Lebih Cepat, Nomor 5 Sering Diabaikan!
7 Kebiasaan ini Dapat Membantu Tidur Lebih Cepat, Nomor 5 Sering Diabaikan! /pixabay/Claudio_Scott/

Anda cukup mematikan saklar utama lampu kamar anda dan menggantinya dengan lampu tidur yang membuat ruangan menjadi remang-remang sebelum anda bersiap untuk tidur.

Baca Juga: Resep dan Cara Mengobati Asam Lambung Menurut dr. Zaidul Akbar

3. Siapkan Pakaian Tidurmu

Anda dapat membantu tubuh Anda mengenali bahwa waktu tidur sudah dekat dengan menetapkan kebiasaan dan mengulanginya setiap malam.

"Kami menyarankan agar orang menetapkan rutinitas malam yang teratur sebelum mereka tidur, untuk membantu otak mereka berlatih ke mode tidur," Kata Gary Zammit, PhD, Direktur Sleep Disorders Institute di New York City.

"Meletakkan piyama, menyisir rambut, atau sikat gigi —kebiasaan-kebiasaan ini bisa sangat mendukung tidur."

4. Hindari Stimulan PM

Melewatkan secangkir kopi biasa, bahkan saat makan siang, akan membantu anda tertidur lebih cepat, karena kafein adalah stimulan.

Bahkan peminum kopi tanpa kafein harus hati-hati, karena sebuah studi laporan konsumen tahun 2007 menemukan bahwa kopi 'tanpa kafein' yang dijual di beberapa cafe dan restoran, mengandung 32 miligram kafein per-cangkirnya. Jadi ada baiknya untuk tetap hindari kopi tanpa kafein untuk sementara.

5. Matikan Elektronik

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah