Resep dan Cara Membuat Umpan Ikan Mas Juara, Murah dan Ampuh, Kurang dari Rp20.000

7 Juni 2022, 11:43 WIB
Resep dan Cara Membuat Umpan Ikan Mas Juara, Murah dan Ampuh, Kurang dari Rp20.000 /Instagram/@yubis_sayur

AKSARA JABAR- Berikut cara membuat umpan ikan mas dadakan yang murah dan ampuh.

Umpan ikan Mas sangat banyak jenisnya. Ada umpan mas putih dan dadakan.

Ikan mas salah satu jenis ikan yang sering digunakan dalam perlombaan memancing.

Baca Juga: Hati-Hati! Kelebihan Mengonsumsi Ikan Patin Dapat Menyebabkan Serangan Jantung dan Stroke

Untuk membuatnya anda cukup mempersiapkan ikan mas dengan harga yang terjangkau.

Simak berikut resep dan cara membuat umpan Ikan Mas dadakan

Resep umpan imas dadakan

1. Sinta 1 bukus

2. Jitu Merah 1

3. Klik

4. Telur Asin Matang

5. Decho

6. Kroto

Baca Juga: Cara Merawat Ikan Cupang Agar Tidak Cepat Mati, Pemilihan Air Jadi Prioritas !

Tata Cara membuat umpan ikan mas juara

1. Rendam sinta terlebih dahulu agar mengembang

2. Haluskan Decho terlebih dahulu.

3. Campurkan Decho dengan kuning telur asin saja.

4. Setelah lembut, halus Klik. Klik berfungsi sebagai pengeras pakan.

5. Aduk sinta yang telah direndam dengan pelet jitu.

6. Adukan semua bahan. Jangan terlalu keras.

7. Jika ingin lebih ampuh, anda bisa menambahkan kroto.

Demikian cara membuat ikan mas juara ampuh dengan harga yang terjangkau.***

 

 

Editor: Iing Irwansyah

Tags

Terkini

Terpopuler