Investigasi dan Pencegahan Kasus Gagal Ginjal Anak Telah Dilakukan, Polri: Kasus Sebaran Sudah Menurun

- 9 November 2022, 14:48 WIB
Ilustrasi: Kasus baru gangguan gagal ginjal meurun dalam seminggu.
Ilustrasi: Kasus baru gangguan gagal ginjal meurun dalam seminggu. /Dok.pikiran-rakyat.com/

“Menarik produk-produk yang diduga produksi dengan menggunakan bahan tambahan yang diidentifikasi mengandung EG dan DEG,” sambung Pipit.

Sebelumnya, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy sempat menyebutkan bahwa sebaran kasus gagal ginjal akut yang sempat marak menyerang anak di Indonesia telah menurun.

Baca Juga: 7 Bahan Alami yang Bagus Mencerahkan Kulit, Bikin Kulit Glowing dan Cerah Merona

Meskipun kasus gagal ginjal anak terus mengalami penurunan, semua pihak yang terlibat masih terus melakukan penyelidikan.

Kini kasus gagal ginjal anak masih terus digali oleh Bareskrim, dugaan baru muncul mengenai kelalaian BPOM.***

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah