IDI Pecat Terawan Alasan Kampanye Vaksin Nusantara, Anggota DPR RI Ini Justru Ancungi Jempol

- 28 Maret 2022, 08:45 WIB
Ketua DPP PDI Perjuangan, Ribka Tjiptaning, bersama Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Garut, Yudha Puja Turnawan, memberikan keterangan kepada wartawan  di Hotel Augusta, Jalan Cipanas, Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Senin 7 Februari 2022.
Ketua DPP PDI Perjuangan, Ribka Tjiptaning, bersama Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Garut, Yudha Puja Turnawan, memberikan keterangan kepada wartawan di Hotel Augusta, Jalan Cipanas, Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Senin 7 Februari 2022. /Agus Somantri/Galamedia/

AKSARA JABAR - Anggota Komisi IX DPR RI Ribka Tjiptaning Proletariyati, mengancungi jempol pada mantan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto yang telah mengkampanyekan vaksin Nusantara.

Menurutnya, ketika oranglain sibuk untuk impor vaksi dari luar negeri, Terawan justru yakin bangga dengan Indonesia dan membuat vaksin sendiri.

“Dia punya keyakinan bahwa suatu saat kita pasti bisa membuat vaksin, apalagi semakin ke sini, pernyataan Pak Jokowi semakin jelas bahwa kita harus mencintai produk dalam negeri,” ucap Ribka seperti diberitakan laman Antara. Senin, 28 Maret 2022.

Baca Juga: Lokasi Mobile SIM Keliling untuk DKI, Bogor, Bekasi, Bandung Hari Ini Senin 28 Maret 2022

Baca Juga: Jadwal Acara TV RCTI Hari Ini 28 Maret 2022, Catat Jam Tayang X Factor Indonesia 2021 dan Ikatan Cinta

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Senin 28 Maret 2022: Catat Jam Tayang Zalim Istanbul, Drakor Touch Your Heart hingga 86

Karena itu dia mempertanyakan sikap Ikatan Dokter Indonesia (ID) yang memecat Terawan dari keanggotaan IDI.

“Kenapa dia harus diberi sanksi bahkan dipecat seperti itu?” imbuhnya.

Padahal sebut Ribka, Terawan tidak melakukan kesalahan yang fatal maupun kesalahan yang merugikan orang banyak.

Halaman:

Editor: Igun Gunawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x