H-3 Penutupan CASN 2021, Berikut 10 Formasi Sepi Peminat Hingga Nol Pelamar CPNS dan PPPK 2021

- 18 Juli 2021, 17:25 WIB
Instansi yang ramai dan sepi peminat jelang H-3 penutupan pendaftaran CPNS.
Instansi yang ramai dan sepi peminat jelang H-3 penutupan pendaftaran CPNS. /Instagram.com/ @casnkesdm/

BKN juga memberikan informasi mengenai 10 instansi dengan jumlah pelamar sedikit dan 10 instansi dengan jumlah pelamar terbanyak yang menjadi favorit dalam seleksi CASN 2021.

Instansi dengan peminat yang paling sedikit terdapat di Pemerintah Daerah Kab. Peniai dan Pemerintah Daerah Kab. Deiai dengan jumlah pelamar nol atau belum ada pelamar. 

Baca Juga: Live Streaming Buku Harian Seorang Istri Malam Ini 18 Juli 2021: Dewa dan Nana Berpamitan dengan Nek Ratu

Untuk instansi favorit dengan jumlah pelamar tertinggi masih diduduki oleh Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia dengan jumlah pelamar mencapai 400ribu orang. 

Berikut daftar instansi dengan jumlah pelamar terbanyak dan minim pelamar. 

Daftar 10 Instansi Minim Pelamar

1. Pemerintah Kab. Intan Jaya 14

2. Pemerintah Kab. Lanny Jaya 13

Baca Juga: Tabel Gaji PPPK 2021 Berdasarkan Golongan dan Masa Kerja, Per Bulan Bisa Dapat 1,7 Hingga 6,7 Juta

3. Pemerintah Kab. Nduga 9

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x