H-3 Penutupan CASN 2021, Berikut 10 Formasi Sepi Peminat Hingga Nol Pelamar CPNS dan PPPK 2021

- 18 Juli 2021, 17:25 WIB
Instansi yang ramai dan sepi peminat jelang H-3 penutupan pendaftaran CPNS.
Instansi yang ramai dan sepi peminat jelang H-3 penutupan pendaftaran CPNS. /Instagram.com/ @casnkesdm/

AKSARA JABAR - Seleksi Penerimaan CASN (Calon Aparat Negeri Sipil) 2021 sudah memasuki h-3 penutupan terhitung dari Minggu, 18 Juli 2021.

Dalam seleksi penerimaan CASN 2021 untuk CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) dan PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Kontrak Kerja) masih terdapat 10 formasi instansi yang sepi peminat. 

Bahkan dihari H-3 seleksi CPNS dan PPPK 2021 ada salah satu instansi dengan 0 pelamar. Hal tersebut dapat menjadi kesempatan yang bagus untuk kamu yang belum memutuskan pilihan formasi CASN 2021.

Baca Juga: Jelang Idul Adha 2021, Mentan: Permintaan Hewan Kurban Alami Penurunan Sekitar 5-10 Persen

Seleksi penerimaan CASN 2021 untuk formasi CPNS dan PPPK sudah dibuka pendaftarannya sejak 30 juni hingga 21 Juli 2021.

Memasuki hari ke 19 pendaftaran seleksi CASN masih terdapat beberapa formasi yang sepi bahkan nol pelamar. 

Berdasarkan data dari BKN (Badan Kepegawaian Negara) dalam lama official Facebook, membagikan update mengenai jumlah pelamar yang sudah memilih formasi CPNS dan PPPK 2021.

Baca Juga: Link Streaming Nonton Ikatan Cinta Malam Ini 18 Juli 2021: Sumarno Selamat, Aldebaran Curigai Elsa

Terhitung sampai tanggal 18 Juli 2021 pukul 15.25 WIB, terdapat 3.052.591 peserta CASN 2021 yang sudah mengisi formulir dan 1.908.625 peserta yang sudah submit pendaftaran formasi. 

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x