CPNS 2021: Daftar Terlengkap Gaji PNS dan PPPK Terbaru untuk Semua Golongan Beserta Tunjangannya

- 13 Juli 2021, 08:49 WIB
Besaran Gaji PNS dan PPPK terlengkap 2021 semua golongan beserta tunjangannya
Besaran Gaji PNS dan PPPK terlengkap 2021 semua golongan beserta tunjangannya /Tangkapan layar Youtube.com/Pikiran Rakyat/

Adapun besaran gaji PNS menurut peraturan tersebut yaitu sebagai berikut:

1. Golongan I (lulusan SD dan SMP)

Golongan Ia: Rp 1.560.800 - Rp 2.335.800

Golongan Ib: Rp 1.704.500 - Rp 2.472.900

Golongan Ic: Rp 1.776.600 - Rp 2.577.500

Golongan Id: Rp 1.851.800 - Rp 2.686.500

2. Golongan II (lulusan SMA dan D-III)

Golongan IIa: Rp 2.022.200 - Rp 3.373.600

Golongan IIb: Rp 2.208.400 - Rp 3.516.300

Golongan IIc: Rp 2.301.800 - Rp 3.665.000

Halaman:

Editor: Igun Gunawan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x