Ternyata ini 7 Kebiasaan Penyebab Wanita Sulit Hamil, Simak Penjelasan dr Ema Surya Pertiwi

- 9 Agustus 2022, 14:38 WIB
Tumbnail - Ilustrasi kebiasaan wanita penyebab sulit mempunyai anak menurut dr Ema Surya Pertiwi.
Tumbnail - Ilustrasi kebiasaan wanita penyebab sulit mempunyai anak menurut dr Ema Surya Pertiwi. /YouTube/Emasuperr

Satu hari masa subur ini adalah waktu sel telur wanita dikeluarkan. Jika dalam satu hari masa subur ini sel telur tidak langsung dibuahi, makaakan luruh dengan sendirinya sekitar 12-24 jam.

"Bagi kalian yang ingin hamil itu melakukan proses bercinta sekitar enam hari sebelum masa subur," ungkapnya.

Hal itu dikarenakan sperma bisa bertahan di dalam rahim sekitar 3-6 hari. Oleh karena itu, bagi kalian yang sedang menjalani program hamil, sangat disarankan untuk memperhatikan masa subur.

Baca Juga: Update Kasus Polisi Tembak Polisi, Presiden Jokowi Minta Kasus Brigadir J Diusut Tuntas

5. Bercinta Jangan Sampai Stres

Jangan lakukan hubungan ranjang hingga salah satu pasangan mengalami stres berlebih.

Menurut dr Ema Superr, berhubungan ranjang saat kondisi hati sedang bahagia atau tidak stres dapat meningkatkan kualitas sperma dan sel telur.

6. Bahan-bahan Kimia Berbahaya

Di masa sekarang, banyak sekali bahan kimia berbahaya yang ada di sekitar kita, misalnya saja parfum.

Bahan kimia berbahaya itu bisa mempengaruhi kesuburan wanita dan siklus menstruasinya.

Halaman:

Editor: Kanda Yusuf Abdillah

Sumber: Emasuperr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x