Ternayata Begini Rahasia Menambahkan Jumlah Subscriber di Youtube dengan Cepat !

- 7 Oktober 2020, 17:59 WIB
Ilustrasi subscribe
Ilustrasi subscribe /Pixabay/

Search Engine Optimization (SEO) di YouTube sendiri adalah sebuah kegiatan saat mengupload video ke dalam YouTube, kegiatan nya sendiri berupa meng optimasi judul video, meng optimasi deskripsi video dan meng optimasi tag pada sebuah video YouTube. Cara meng optimasi nya sendiri dengan menempatkan kata kunci di bagian seperti judul, deskripsi dan tag.

Berikut adalah SEO YouTube yang bisa diterapkan pada konten :

- Buatlah judul video yang menarik dengan kata-kata yang umum digunakan orang.

- Memanfaatkan keyword populer yang berhubungan dengan video, usahakan keyword tersebut ada di dalam judul video.

- Saat mengunggah video, gunakan tag relevan dengan isi video.

4. Bagikan video YouTube ke media sosial sebanyak mungkin

Share kedalam media sosial ini sangat berpengaruh, agar meningkatkan jumlah subscriber pada channel YouTube.

Halaman:

Editor: Yoga Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x