10 Cara Mengatur Waktu Agar Hidup Makin Produktif, Nomor 8 Sering Dilakukan

- 5 Juni 2022, 10:22 WIB
Ilustrasi hidup produktif.
Ilustrasi hidup produktif. /Pexels/Ivan samkov

AKSARA JABAR– Mengatur waktu diri sendiri terkadang terasa gampang-gampang susah. Cara mengatur waktu agar produktif sebetulnya bisa disimak melalui buku generasi produktif ditulis oleh Ahmad Rifa’I Rif’an.

Karya-karyanya dikenal sebagai tulisan yang kekinian dan enak dibaca. Diksi yang dipilih tidak berat dan mudah dipahami oleh siapapun.

Topik-topik yang ditulis, baik di buku generasi produktif maupun bukunya yang lain mengangkat tema-tema yang kontekstual.

Baca Juga: 10 Pick Up Line Cocok Digunakan untuk Pengguna Dating Apps, Dijamin Jitu

Buku generasi produktif ini memberikan informasi kepada pembaca tentang cara mengatur waktu agar hidup lebih produktif.

Berikut ini ada 10 cara mengatur waktu agar hidup makin produktif yang dimuat dalam buku generasi produktif.

1. Jangan meremehkan untuk segera menuliskan agenda apapun

Tuliskan agenda yang akan kita lakukan. Ini penting, karena daya ingat kita sangat terbatas, padahal setiap saat banyak hal yang masuk ke kepala kita.

Mungkin awalnya kita merasa "Ah nggak mungkin lupa lah masa aktivitas seperti itu bisa aku lupain" tetapi ketika melewati waktunya terheran-heran "Aduh kok bisa lupa sih".

Jangan terlalu mengandalkan ingatan kita. Bukankah sudah menjadi tabiat manusia yang disertai sifat salah dan lupa? Mari mengantisipasi dan mempersempit ruang kelalaian dan kealpaan dengan menuliskannya.

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x