Kenali Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), Bisa Menjangkit Hewan Kurban Pada Perayaan Idul Adha 2022

- 21 Juni 2022, 14:36 WIB
Penyakit mulut dan kuku (PMK) dapat menyerang hewan kurban untuk perayaan Idul Adha 2022
Penyakit mulut dan kuku (PMK) dapat menyerang hewan kurban untuk perayaan Idul Adha 2022 /ilustrasi RyanMcGuire

Maka jika menemukan hewan ternak sudah menunjukkan gejala seperti lemah, lesu, kaki pincang, air liur berlebihan dan tidak mau makan, sebaiknya segera menghubungi pihak terkait.

Apa penyebab PMK pada hewan ternak?

Baca Juga: 5 Drama Korea Populer yang Diperankan Nam Joo Hyuk, Aktor yang Dituduh Kasus Bullying

1. Memakan sampah atau sisa makanan yang terkontaminasi dari hewan yang tertular.

2. Adanya kontak langsung dengan hewan yang tertular, dapat melalui droplet, leleran hidung dan serpihan kulit.

3. Manusia juga bisa menularkan virus ini yaitu dari sepatu, tangan, tenggorokan atau pakaian yang terkontaminasi.

Baca Juga: Niat Sholat Idul Adha Berjamaah Arab Latin dan Artinya

4. Dapat juga tertular dari area sekitar seperti terbawa mobil angkutan, peralatan atau alas kandang.

5. Dapat tersebar melalui udara, angin dan daerah beriklim khusus mencapai 60 km di darat dan 300 km di laut.

Halaman:

Editor: Kanda Yusuf Abdillah

Sumber: dkpp.jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah