Bansos PKH Cair Januari 2022, Berikut Cara Daftar dan Link Download Aplikasi Cek Bansos

- 5 Januari 2022, 11:58 WIB
Tangkapan layar laman awal proses masuk dan pendaftaran Aplikasi Cek Bansos untuk mendapatkan Bansos PKH.
Tangkapan layar laman awal proses masuk dan pendaftaran Aplikasi Cek Bansos untuk mendapatkan Bansos PKH. /@Playstore

Sedangkan fitur sanggahan, dapat dimanfaatkan untuk memberikan kebijakan terhadap orang yang dirasa tidak layak mendapatkan bantuan namun ternyata mendapatkannya. 

Baca Juga: Jadwal SCTV Hari Ini 5 Januari 2022: Saksikan Love Story The Series, Dewi Rindu, Buku Harian Seorang Istri

Selain itu, fitur usul juga menjadi pengantar seseorang untuk mendaftarkan diri atau orang lain agar bisa memperoleh PKH. 

Melalui Aplikasi Cek Bansos yang dapat diunduh menggunakan HP, cara mendaftar dimulai dari penyiapan beberapa dokumen, yaitu: 

Nomor Kartu Keluarga (KK)

Nomor Induk Kependudukan (NIK)

Kartu Tanda Penduduk (KTP)

Baca Juga: TikTok Downloader MP4, Download Video TikTok MP4 dan TikTok Tanpa Watermark, Cukup Gunakan SnapTik

Jika sudah selesai mengisi formulir yang datanya tertera di ketiga dokumen di atas, maka akan muncul keberhasilan.

Penanda keberhasilan tersebut dijabarkan dari adanya keterangan data berhasil diusulkan (tertera nama, NIK, status kesesuaian Dukcapil, dan kesesuaian wilayah pengusul).

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x