dr Ema Surya Pertiwi Ungkap 8 Kebiasaan Pria yang Membuat Kesuburan Menurun

- 9 Agustus 2022, 06:04 WIB
Ini 8 Kebiasaan Pria dapat menurunkan kesuburan
Ini 8 Kebiasaan Pria dapat menurunkan kesuburan /Foto: Martin Büdenbender/Pixabay /

2. Minum Alkohol

Mengkonsumsi minuman yang mengandung alkohol maupun kafein secara berlebihan akan berdampak pada kualitas kesuburan pria.

"Meminum kopi lebih dari 5 gelas perhari atau mengkonsumsi makanan yang mengandung kafein lebih dari 500 mg per hari itu terbukti dapat menurunkan
kualitas "air manis" kalian,"jelasnya.

"Tapi bukan berarti tidak boleh mengkonsumsi kafein sama sekali ya kalian masih bisa mengkonsumsi kafeinatau kopi dan teh tapi dalam batas normal 1 sampai 2 gelas perhari,"paparnya.

Lebih lanjur dr Ema mengungkap bahwa minum alkohol juga terbukti dapat menurunkan kualitas air mani " sebanyak 60%.

"Jadi untuk para pria hati-hati jika kalian ingin mengkonsumsi minuman beralkohol maupun berkafein tinggi Jika kalian ingin menjaga kualitas air mani kalian,"ungkapnya.

3. Berendam Air Panas

jika berendam maupun mandi dengan air panas air mani akan diproduksi lebih sedikit.

Bisa jadi sudah memproduksi air mani namun akan banyak yang rusak akibat pengaruh suhu yang terlalu tinggi ketika mandi air panas maupun berendam dengan air panas.

4. Demam tinggi

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah

Sumber: YouTube @emasuperr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah