Kerugian Ditaksir Mencapai Rp250 Juta, Rumah Makan Abah Cianjur di Subang Ludes Terbakar

- 13 Juli 2021, 12:12 WIB
Rumah makan abah Cianjur di Subang
Rumah makan abah Cianjur di Subang /Igun Aksara Jabar

AKSARAJABAR - Rumah Makan Abah Cianjur di Jalan Raya Pagade Subang ludes dilalap Si Jago merah.

Menurut Kepala Bidang Pemadam Kebakaran Disatpol PP dan Damkar Kabupaten Subang Dede Rosmayandi.

Dia menyebutkan diduga kebakaran sudah terjadi sekitar pukul 03.30 WIB.

Baca Juga: Uya Kuya Beberkan Rahasia PDKT Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Waktu Pacaran Dulu

"Kami menerima laporan itu dini hati sekitar pukul 03.51 WIB, pelapor atasnama Bapak Tatang, tim sampai di lokasi sekitar 03.54 WIB," ungkapnya.

Saat ditanyakan penyebab kebakaran Dede awalnya menduga dari pembakaran.

Namun setelah penyelidikan lebih lanjut disebebkan Dede kebakaran dikarenakan konsleting listrik.

Baca Juga: Ikut Tren Lagu Welcome to Indonesia, Lirik Buatan Kiki Saputri Sentil Abis Pemerintah, Begini Lengkapnya

"Dugaan awal kan dari pembakaran, karena materi bangunan juga mudah terbakar jadi api cepat merambatnya, tapi kemudian hasil penyelidikan lebih jauh api diduga dari konsleting listrik," tambahnya.

Halaman:

Editor: Igun Gunawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x