Pemkab Subang Buka 3.322 Formasi CPNS dan PPPK Nonguru 2021, Periksa Jurusanmu!

- 3 Juli 2021, 10:48 WIB
Ilustrasi PNS/Pemkab Subang Buka 3.322 Formasi CPNS dan PPPK Nonguru 2021
Ilustrasi PNS/Pemkab Subang Buka 3.322 Formasi CPNS dan PPPK Nonguru 2021 /Kemlu.go.id

Sementara jurusan yang dibutuhkan Kabupaten Subang untuk formasi CPNS formasi umum, yaitu: Apoteker, Dokter, Dokter Gigi, S-1 Nutrisi/ S-1 Gizi Kesehatan, Ners.

Serta lulusan D-III dari jurusan Farmasi, Kebidanan, Fisioterapi, Keperawatan, Rekam Medis, Analis Kesehatan, dan Kesehatan Lingkungan untuk tenaga kesehatan.

Adapun rincian formasi CPNS dan PPPK Nonguru lengkapnya yang dibutuhkan Kabupaten Subang yaitu:

  1. Lulusan S-1 Kearsipan
  2. Lulusan S-1 Administrasi Negara/ S-1 Administrasi Publik
  3. Lulusan S-1 Manajemen dan Kebijakan Publik
  4. Lulusan S-1 Ilmu Pemerintahan
  5. Lulusan S-1 Hubungan Industri/ S-1 Manajemen Industri/ S-1 Teknik Industri
  6. Lulusan S-1 Perencanaan Wilayah/ S-1 Perencanaan Pembangunan
  7. Lulusan S-1 Teknik Planologi/ S-1 Teknik Sipil/ D-IV Teknik Sipil.
  8. Lulusan S-1 Pertanian/ D-IV Pertanian
  9. Lulusan D-III Pertanian/ D-III Teknik Pertanian
  10. Lulusan S-1 Agrobisnis/ D-IV Agrobisnis
  11. Lulusan S-1 Perikanan/ D-IV Perikanan
  12. Lulusan D-IV Pekerja Sosial/ S-1 Sosiologi/ D-IV Kesejahteraan Sosial/ S-1 Pekerjaan Sosial
  13. Lulusan S-1 Ilmu Komunikasi/ D-IV Ilmu Komunikasi
  14. Lulusan D-III Ilmu Komputer/ D-III Teknik Informatika/ D-III Manajemen Informatika

Itulah rincian formasi CPNS dan PPPK Nonguru 2021 Kabupaten Subang.

Untuk mengetahui kebutuhan tempat yang tersedia dan informasi lengkapnya, berikut link download PDF formasi CPNS dan PPPK Nonguru 2021 Kabupaten Subang yang dapat diklik DI SINI.***

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah