Amalan Utama Membaca Kalimat Laa Ilaaha Illalah 10 Kali Tumbuhkan Ketenangan Jiwa dan Ketentraman Pikir

- 19 Februari 2021, 11:30 WIB
Konsep Tauhid menurut mayoritas Ahlussunnah wal Jamaah
Konsep Tauhid menurut mayoritas Ahlussunnah wal Jamaah /Pixabay/wayto Jannah

AKSARA JABAR- Di antara sekian banyak amalan yang dapat menumbuhkan ketenangan di dalam jiwa dan mendatangkan ketenangan di dalam pikir adalah amalan membacakan kalimat tauhid. Bentuk kalimat tauhid tersebut yaitu Laa Ilaaha Illallah.

Mempunyai jiwa yang tenang dan pikiran yang tentram menjadi sebuah keinginan banyak orang. Apalagi bagi mereka yang setiap harinya padat dengan beragam aktivitas.

Selain menjadikan pembaca kalimat tauhid tersebut berjiwa kuat dan berpikir tenang, amalan membaca kalimat tauhid tersebut mampu menghilangkan segala ketakutan dan keresahan yang sedang mengganggu diri.

Baca Juga: 4 Amalan Jitu Menuju Hidup Berkah, Damai, dan Saling Selamat Menyelamatkan di antara Sesama Manusia

Manusia terlahir dilengkapi dengan alat ucap semata-mata tiada lain untuk difungsikan. Salah satu cara melakukan pemungsian alat ucap tersebut adalah dengan membacakan kalimat tauhid.

Semakin rutin dan sering membacakan kalimat tauhid, pintu-pintu berkah akan terbuka lebar serta segala resah yang melanda diri akan perlahan hilang. Bahkan keutamaan yang paling menjanjikan dari membiasakan membaca kalimat tauhid tersebut akan menjadikan pembacanya tumbuh sebagai orang yang dermawan. 

Seperti dikutip Aksara Jabar dalam sebuah hadist yang diriwayatkan Imam Bukhari dan Muslim yang tercantum dalam Kitab Bulugul Maram hadis ke seribu tiga ratus satu. 

Baca Juga: Dzikir Amalan yang Mampu Menghindarkan Diri dari Beragam Marabahaya Membinasakan

Berikut adalah hadis lengkap dengan terjemahannya. 

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x