Tips Usir Batuk Membandel, Gunakan Pengobatan Alami yang Ada di Rumah

- 27 Agustus 2023, 20:02 WIB
Tips Mengusir Batuk Membandel, Gunakan Pengobatan Alami yang Ada di Rumah
Tips Mengusir Batuk Membandel, Gunakan Pengobatan Alami yang Ada di Rumah /Freepik/@ benzoix/

Namun, kemungkinan itu tidak akan membantu mengurangi viral load. Sebuah studi tahun 2021, peneliti membandingkan obat kumur antiseptik yang berbeda untuk membantu mencegah penyebaran COVID-19. Mereka menemukan bahwa beberapa merek komersial mengurangi viral load, tetapi larutan air asin buatan laboratorium tidak membunuh virus secara efektif.

7. Perubahan pola makan untuk refluks asam

Refluks asam adalah penyebab umum dari batuk. Menghindari makanan yang dapat memicu naiknya asam lambung adalah salah satu cara terbaik untuk mengatasi kondisi ini dan mengurangi batuk yang menyertainya.

Setiap individu mungkin memiliki pemicu refluks berbeda yang perlu mereka hindari. Orang yang tidak yakin apa yang menyebabkan refluksnya dapat mulai dengan menghilangkan pemicu yang paling umum dari makanannya dan memantau gejalanya.

Makanan dan minuman yang paling sering memicu refluks asam meliputi alcohol, kafein, cokelat, makanan jeruk, gorengan dan makanan berlemak, bawang putih dan bawang merah, daun mint, rempah-rempah dan makanan pedas serta tomat dan produk berbasis tomat.

Meski pengobatan dapat membantu, tetapi penderita tetap harus menemui dokter jika batuk berlangsung lama atau berulang, mengalami sesak napas, terdapat darah atau lendir hijau kekuningan, terjadi demam atau sakit kepala dan batuk mengeluarkan suara mengi atau rejan.***

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah