Struktur Teks Laporan Hasil Observasi Apa Saja? Ini Penjelasannya!

26 Oktober 2022, 21:38 WIB
Struktur teks Laporan Hasil Observasi. /tangkapan layar/

AKSARA JABAR - Teks Laporan Hasil Observasi (LHO) adalah teks yang berisi tentang penjabaran umum mengenai sesuatu yang berisi hasil dari kegiatan observasi.

Adapun arti kata observasi yang ada dalam istilah teks Laporan Hasil Observasi (LHO) adalah suatu kegiatan yang dilakukan untuk mengamati suatu objek dengan detail dan teliti.

Selain pengertian dalam pembahasan mengenai teks Laporan Hasil Observasi, dibahas juga tentang strukturnya.

Baca Juga: 4 Cara Menyusun Teks Laporan Hasil Observasi, Ikuti Langkahnya Berikut Ini!

Teks Laporan Hasil Observasi (LHO) itu memiliki beberapa struktur. Kenapa di dalamnya memiliki struktur?

Supaya pada saat proses pembuatan teks Laporan Hasil Observasi (LHO) tulisan atau laporannya benar.

Sehubungan teks Laporan Hasil Observasi harus dibuat dengan data-data yang benar dan hasil pengamatan yang detail maka pengetahuan terhadap struktunya harus dikuasai terlebih dahulu.

Baca Juga: MP3 Juice Lagu: Download Video YouTube Jadi Mudah dan Cepat ke Dalam Format MP3 

Inilah penjelasan mengenai struktur teks Laporan Hasil Observasi (LHO) yang dikutip dari YouTube.com/@belajarprestasi.

1. Definisi umum atau penjelasan umum

Definisi umun adalah struktur Laporan Hasil Observasi yang berisi objek yang diamati.

Baca Juga: 6 Jenis Buah Ini Bisa Jadi Penghilang Penyakit Asam Urat, Ini Penjelasan dr Saddam Ismail

2. Deskrips Bagian

Deskripsi bagian di dalamnya harus mengandung hal-hal yang rinci untuk dilaporkan.

3. Deskripsi manfaat

Di dalam struktur deskripsi manfaat harus menjelaskan semua tentang manfaat-manfaat objek yang diamati.

Baca Juga: Kuatkan Mental! 5 Rekomendasi Drama Korea yang Menguras Emosi dan Air Mata

Sebagai penegas, teks Laporan Hasil Observasi itu harus memiliki penjelasan umum yang bersifat pembukaan.

Selain itu di dalam teks Laporan Hasil Observasi (LHO) harus memuat deskripsi bagian yang menjelaskan bagian-bagian objek secara detail.

Di dalam teks Laporan Hasil Observasi juga harus mencantumkan deskripsi manfaat yang menceritakan manfaat objek dari yang diamati.

Baca Juga: NOT ANGKA PIANIKA Lagu No Comment - Tuty Wibowo, Viral di TikTok dan Instagram Bunda Corla

Baca Juga: Resep Sambal Bawang Awet dan Tahan Lama Tanpa Pengawet, Cek Bahannya Apa Saja?

Dengan mengetahui struktur teks Laporan Hasil Observasi (LHO) siapapun dalam proses pembuatannya akan sesuai dan lebih sempurna hasilnya.

Itulah sekilas mengenai struktur teks Laporan Hasil Observasi (LHO). Semoga bermanfaat.***

Editor: Bambang Hermawan

Tags

Terkini

Terpopuler