6 Jenis Buah Ini Bisa Jadi Penghilang Penyakit Asam Urat, Ini Penjelasan dr Saddam Ismail

- 26 Oktober 2022, 20:16 WIB
dr. Saddam Ismail memberikan penjelasan mengenai buah-buahan yang dapat menghilangkan asam urat.
dr. Saddam Ismail memberikan penjelasan mengenai buah-buahan yang dapat menghilangkan asam urat. /Tangkap layar YouTube.com/ @Saddam Ismail

AKSARA JABAR - Penderita asam urat pasti sering kali mengalami gejala nyeri sendi pada bagian tubuh tertentu.

Karena pada dasarnya asam urat ini adalah penyakit peradangan sendi.

Ketika kadar asam urat dalam darah itu terlalu tinggi terciptalah kristal-kristal di bagian sendi.

Baca Juga: Kuatkan Mental! 5 Rekomendasi Drama Korea yang Menguras Emosi dan Air Mata

Oleh karena itulah para penderita asam urat sering mengalami nyeri dan peradangan pada sendi.

Penyakit ini memang biasanya akan kambuh ketika mengonsumsi makanan yang tinggi purin.

Supaya tidak kambuh para pengidap penyakit ini perlu menjaga kadar asam urat agar tetap normal.

Baca Juga: NOT ANGKA PIANIKA Lagu No Comment - Tuty Wibowo, Viral di TikTok dan Instagram Bunda Corla

Contohnya yaitu menghindari makanan yang tinggi akan purin dan beralih ke makanan sehat seperti buah-buahan.

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x