Makanan yang Dapat Merusak Gigi, Hindari Permen Asam, Berikut Ini Penjelasannya

- 11 Maret 2021, 14:51 WIB
Ilustrasi kerusakan pada gigi akibat makanan dan minuman sembarang
Ilustrasi kerusakan pada gigi akibat makanan dan minuman sembarang /Pixabay/Engin_Akyurt/sakit gigi /

Masalah pada gigi seperti plak dan karang adalah penyakit pada umumnya yang akan terjadi pada usia kisaran sampai 19 tahun.

Cara mencegahnya bisa menghindari makanan atau minuman yang mengandung asam berlebihan untuk gigi anda.

Jenis makanan asam ini jika sifatnya dikunyah akan menyebabkan sulitnya hilang dari gigi dan akan menyebabkan gigi berlubang.

2. Meminum minuman yang beralkohol

Minuman jenis ini akan membuat mulut menjadi kering dan bisa sangat merugikan untuk kesehatan anda.

Mulut kering akan menyebabkan komponen air liur akan kurang sehingga tidak bisa menjadikan gigi menjadi lebih sehat karena makanan yang dikonsumsi tidak menempel ke gigi.

Masalah gusi, infeksi mulut serta gigi berlubang akan diatasi oleh air liur yang ada di mulut anda maka setidaknya mulut anda jangan sampai kering.

3. Mengkonsumsi Es Batu

Es Batu terbuat dari air putih, tetapi tetap saja  mengkonsumsinya bisa merusak gigi. Mengunyah sesuatu yang keras akan membuat gigi lebih rentan mengalami masalah.

Mengunyah es juga akan bisa merusak email dan dapat merusak gigi.

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah