Cat Rambut Sendiri Tanpa Merusak Rambut, Inilah 6 Bahan Alami yang Mudah Didapatkan

- 27 Februari 2021, 14:53 WIB
6 bahan alami pewarna rambut untuk menunjang penampilan namun aman untuk digunakan.
6 bahan alami pewarna rambut untuk menunjang penampilan namun aman untuk digunakan. /Pixabay

AKSARA JABAR - Mewarnai rambut merupakan kebiasaan untuk menciptakan gaya masing-masing, terkadang juga digunakan agar tampil beda.

Namun, pewarna yang tidak alami akan merusak rambut, akar rambut, hingga ke kulit rambutnya. Sedangkan rambut harusnya diberi nutrisi agar tetap sehat dan kuat.

Oleh karena itu, pewarna rambut yang paling aman adalah menggunakan bahan alami.

Baca Juga: Doa Keluar Kamar Mandi, Bacaan Rasulullah SAW Lengkap Arab, Latin dan Artinya, Mudah Dihapal Anak Kecil

Berikut ini merupakan 6 bahan alami pewarna rambut yang tentunya juga bisa menutrisinya.

1. Wortel

Wortel merupakan jenis sayuran yang disajikan sebagai sayur sup atau juga sebagai jus wortel, ternyata terdapat manfaat lain dibalik itu seperti digunakan sebagai pewarna rambut. Efek warna yang di berikan pada wortel ini yaitu warna oranye semi kemerahan jika diaplikasikan pada rambut.

2. Buah bit

Pigmen pada buah bit sangat bisa memberikan efek warna merah gelap pada rambut. Dengan buah bit ini anda bisa menggunakannya untuk mewarnai rambut secara alami.

Halaman:

Editor: Igun Gunawan

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x