Curi Perhatian di Gebyar Vaksinasi Mapolres Subang, Herbamuno+ Ternyata Memiliki Banyak Manfaat

- 26 Juni 2021, 15:51 WIB
Foto bersama CFO Mustika Ratu Subang dan Bupati Subang di stand Herbamuno+
Foto bersama CFO Mustika Ratu Subang dan Bupati Subang di stand Herbamuno+ /IGUN/Aksarajabar

AKSARAJABAR- Ada yang mencuri perhatian di saat berlangsungnya vaksinasi di Subang, tepatnya di Mapolres Subang, pada Sabtu 26 Juni 2021.

Kehadiran Herbamuno+, yaitu semacam obat herbal untuk menjaga imun tubuh tetap prima dari Mustika Ratu.

Dijelaskan Direktur PT Mustika Ratu Tbk, Jodi Suryokusumo, Herbamuno bisa membantu sistem imun tubuh atau sistem kekebalan tubuh menjadi sangat penting di tengah pandemi maupun perubahan cuaca ekstrim yang sering terjadi di Indonesia.

Baca Juga: Sinopsis Bepanah Pyaar Episode 20 Sabtu 26 Juni 2021: Sahaas Membeli Bunga untuk Pragati

"Herbamuno ini buat dari lima herbal asli Indonesia, juga merupakan produk yang simpel dan praktis, dikemas dalam bentuk strip yang terdiri dari 4 kaplet, dimana setiap kaplet memiliki kandungan tumbuhan herbal yang banyak manfaat," paparnya.

Adapun kandungan herbalnya antara lain ada jahe emprit sebagai immunomodulator, mengatasi mual muntah dan gastroprotektor.

Sambiloto Antiradang / Antinyeri dan penurun demam. Akar manis merupakan antriradang / Antinyeri, meredakan batuk (ekspektoran) dan sesak napas.

Baca Juga: Akankan Momen 'Gemesin' Olivia Tommy Terulang di Master Chef Indonesia Petang Ini?: Si Cantik Arek Suroboyo

Ada juga Meniran sebagai Immunomodulator dan Hepatoprotektor, juga Daun Jambu Mete Antinyeri, meredakan diare dan Bronkodilator.

Halaman:

Editor: Igun Gunawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x