Beredar SMS Blast Peringatan Gempa Hingga Tsunami, BMKG Beri Klarifikasi

- 27 Mei 2021, 15:35 WIB
Peta sebaran gempa bumi di Indonesia.
Peta sebaran gempa bumi di Indonesia. / Tangkapan layar @bmkg.go.id/

AKSARA JABAR - Masyarakat dihebohkan dengan SMS Blast dari BMKG yang menyebutkan adanya gempa bumi dan disusul tsunami yang akan terjadi pada 4 Juni 2021.

Dalam SMS Blast tersebut, BMKG mengeluarkan peringatan dini tsunami di Jatim, NTB, Bali, NTT, Jateng, akibat gempa M8,5 dengan lokasi 10.50LS, 114.80BT, kedalaman 10 kilometer.

Tak ayal, peringatan dini gempa dan tsunami yang dikeluarkan BMKG pada hari Kamis, 27 Mei 2021 sekira pukul 10.44 WIB, membuat masyarakat panik.

Baca Juga: Nonton MotoGP Seri Ke-6 Bisa Live Streaming, Rossi dan Marquez Berharap Pada Cuaca Mugello

Di Twitter, tagar #BMKG bahkan tengah menjadi trending topik hingga menjadi perbincangan warganet dan telah di tweet lebih dari 5.000 kali.

Menanggapi hal tersebut, BMKG melalui laman resmi resminya mengeluarkan klarifikasi atas SMS Blast yang menyebutkan akan terjadi gempa dan tsunami.

Adapun klarifikasi BMKG yang dikutip aksarajabar dari laman bmkg.go.id adalah sebagai berikut;

Baca Juga: Trailer Badai Pasti Berlalu SCTV, Kamis 27 Mei 2021: Siska Jadi Korban dari Dendam Keluarga Helmi

Terkait dengan tersebarnya informasi gempa bumi berkekuatan M8,5 dan berpotensi Tsunami yang tersebar melalui saluran komunikasi SMS BMKG-Kominfo pada hari Kamis 27 Mei 2021 sekitar pukul 10.36 WIB, maka dapat kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x