Jumat Sebagai Sayyidul Ayyam, Inilah 4 Amalan yang Dianjurkan Rasulullah SAW

- 29 Juli 2021, 21:29 WIB
Empat amalan anjuran Rasulullah SAW di malam dan hari Jumat.
Empat amalan anjuran Rasulullah SAW di malam dan hari Jumat. /Pexels.com/Alena Darmel

AKSARA JABAR - Bagi penganut agama islam, hari jumat diketahui sebagai hari yang penuh keutamaan.

Bahkan Rasulullah SAW sendiri menyebut hari Jumat sebagai Sayyidul Ayyam.

Sayyidul Ayyam mengandung arti hari yang penuh keistimewaan dan keberkahan.

Baca Juga: Hari Kamis Ada Puasa Sunah, Ini Penjelasan Buya Yahya Soal Puasa Senin Kamis

Berbeda dengan kalender Masehi, dalam kalender islam, penghitungan hari dimulai sejak magrib tiba.

Sehingga hari Jumat mulai masuk pada hari Kamis petang sesudah kumandang adzan magrib.

Ada empat amalan yang dianjurkan Rasulullah SAW saat memasuki hari Jumat.

Baca Juga: Doa Masuk Rumah dan Keluar Rumah yang Diajarkan Rasulullah SAW. Ini Bacaan Lengkap Arab, Latin, dan Artinya

Berikut ini adalah penjelas mengenai empat amalan yang dianjurkan saat Malam Jumat.

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x