7 Olahan Serat Daun Nanas, Bisa Dibuat Kerajinan Hingga Sebagai Pengganti Baja Untuk Bangunan  

- 23 Februari 2021, 13:07 WIB
Ilustrasi buah nanas.
Ilustrasi buah nanas. /Joseph Mucira/Pixabay

 

AKSARA JABAR- Manfaat olahan daun nanas ternyata sangat banyak, salah atunya bisa dijadikan kerajinan untuk dijual hingga sebagai pengganti baja.

Buah nanas merupakan buah yang memiliki rasa segar dan berguna untuk kesehatan juga ketika memakannya, jadi siapa sih yang tidak tergoda dengan buah tesebut.

Selain dari itu, yang paling bisa bermanfaat dalam hal perekonomian adalah dari serat daun nanasnya tersebut. 

Baca Juga: Dukung Orang Dengan Gangguan Makan, Instagram Tambah Akses Dengan Tagar EDRecovery

Bahkan tidak hanya dalam bidang ekonomi ternyata dalam bidang teksil juga seperti pembuatan kain transparan dari serat buah nanas.

Berikut ini 7 olahan daun nanas yang mungkin jadi ide bisnis untuk anda yang membaca artikel ini. 

1. Pembuatan Kerajinan untuk Tas

Serat daun nanas bisa dibuat kerajinan tas yang berkualitas tinggi, bahkan penentuan pasarnya pun hanya pada pasar-pasar tertentu.

Halaman:

Editor: Igun Gunawan

Sumber: Manfaat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x