5 Tips Berkendara di Jalan Tol dengan Aman sampai Tujuan

- 28 Juni 2022, 10:46 WIB
Ilustrasi Berkendara di Jalan Tol dengan Aman
Ilustrasi Berkendara di Jalan Tol dengan Aman /


AKASARA JABAR – Berikut tips berkendara di jalan tol agar aman sampai tujuan.

Jalan tol menjadi pilihan bagi beberapa orang sebab tidak ingin terjebak macet, dengan tujuan ingin cepat sampai di tujuan.

Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat berkendara di jalan tol agar perjalanan tetap nyaman.

Baca Juga: Resep Olahan Daging Kurban, Tongseng Daging Sapi Tanpa Santan

Selain menjaga konsentrasi, pengemudi juga harus memperhatikan pedoman berkendara yang aman.

Maka untuk menjaga keselamatan dan keamanan saat berkendara, ada baiknya untuk memperhatikan dan selalu mengingat tips berkendara.

Berikut Aksara Jabar memberikan tips tentang cara berkendara yang aman di Jalan Tol, terutama untuk para pemula.

1. Perhatikan Batas Kecepatan

Batas kecpatan menjadi hal pertama yang harus diperhatikan saat berkendara di Jalan Tol.

Dilansir dari situs resmi badan pengatur jalan tol, batas minimum kecepatan kendaraan di jalan tol adalah 60 km/jam, dan maksimum kecepatan 80 km/jam untuk perlajanan dalam kota, 100 Km/Jam untuk kecepatan maksimum perjalanan luar kota.

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x