Inilah Strategi Pemasaran UMKM di Masa Pandemi Melalui Media Sosial, Perhatikan Bagaimana Caranya

- 15 Juni 2022, 20:00 WIB
ILUSTRASI pelaku UMKM melakukan pemasaran online (daring).
ILUSTRASI pelaku UMKM melakukan pemasaran online (daring). /DOK. Corporate Secretary Bank BRI/

Media sosial mengajak siapa saja yang tertarik untuk berpartisipasi dengan memberi kontribusi dan umpan balik secara terbuka, memberi komentar, serta membagi informasi dalam waktu yang cepat dan tak terbatas.

Seorang pengguna media sosial bisa mengakses menggunakan media sosial dengan jaringan internet bahkan yang aksesnya lambat sekalipun, tanpa biaya besar, tanpa alat mahal dan dilakukan sendiri tanpa karyawan.

Pengguna media sosial dengan bebas bisa mengedit, menambahkan, memodifikasi baik tulisan, gambar, video, grafis, dan berbagai model konten lainnya.

Baca Juga: Free YouTube to MP3 MP4 Converter via Y2mate, Download Video YouTube dan Ubah Jadi File MP3 MP4

Usaha Mikro Kecil dan Menengah atau UMKM dapat menggunakan media sosial ini untuk mempromosikan produk atau usahanya dengan biaya yang lebih murah dibanding dengan media offline.

Apalagi, ketika wabah pandemi Covid-19 melanda, telah terjadi pergeseran chanel berbelanja, yang tadinya berupa offline menjadi online.

Berikut ini adalah 5 media sosial yang dapat dijadikan strategi UMKM sebagai media pemasaran ataupun promosi secara online di masa pandemi:

1. Facebook

Facebook merupakan situs media sosial terbesar saat ini, dan hampir semua orang menggunakan Facebook.

Baca Juga: Link Live Streaming Indosiar PSM Makassar vs Persikabo Piala Presiden 2022, Djajang Nurdjaman Siapkan Taktik

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah