Penting Diketahui! Inilah Pengertian dan Struktur Novel Sejarah

- 27 Oktober 2021, 22:14 WIB
Pengertian dan struktur novel sejarah yang perlu diketahui pelajar.
Pengertian dan struktur novel sejarah yang perlu diketahui pelajar. /buku.kemdikbud.go.id/

Pada bagian ini pengarang memperkenalkan latar cerita baik waktu, tempat, maupun peristiwa.

Selain itu orientasi dapat disajikan dengan mengenalkan para tokoh, menata adegan, dan hubungan antartokoh di dalam cerita.

Baca Juga: Oddie Agam Penyanyi Tanah Air Tutup Usia, Inilah Riwayat Penyakit yang Diidapnya

2. Pengungkapan peristiwa

Bagian ini menyajikan peristiwa awal yang selanjutnya dapat menimbulkan berbagai masalah, pertentangan, atau kesukaran-kesukaran yang dialami para tokohnya.

3. Menuju konflik (rising action)

Pada bagian ini terjadi peningkatan perhatian kegembiraan, kehebohan, maupun keterlibatan berbagai situasi yang menyebabkan bertambahnya kesukaran tokoh.

Baca Juga: Pengertian, Tujuan, dan Struktur Teks Prosedur

4. Puncak konflik (turning point, komplikasi)

Bagian ini yang disebut juga sebagai klimaks. Ini merupakan bagian cerita yang paling besar dan mendebarkan.

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah