Biodata Putri Marino Pemeran Kinan Layangan Putus, Kakak Sitha Marino, Istri Chicco Jerikho

- 7 Januari 2022, 16:38 WIB
Biodata Putri Marino pemeran Kinan serial Layangan Putus serta kakak dari Sitha Marino dan istri dari Chicco Jerikho.
Biodata Putri Marino pemeran Kinan serial Layangan Putus serta kakak dari Sitha Marino dan istri dari Chicco Jerikho. /Instagram.com/ @putrimarino/

AKSARA JABAR - Biodata Putri Marino yang kembali tenar dengan peran Kinan dalam Layangan Putus banyak ingin diketahui oleh penggemarnya.

Perhatian netizen tertuju oleh keingintahuannya pada biodata Putri Marino pemeran Kinan dalam Layangan Putus sekaligus kakak Sitha Marino.

Akting yang memukau dalam Layangan Putus dengan peran Kinan, membuat biodata Putri Marino istri dari Chicco Jerikho banyak dicari.

Baca Juga: Profil Singkat Ricky Kambuaya, Gelandang Pembuka Keunggulan Timnas Indonesia di Final Leg Kedua Piala AFF 2020

Berikut ini adalah biodata Putri Marino pemeran Kinan Layangan Putus sekaligus kakak Sitha Marino dan istri Chicco Jerikho.

Sapaan akrab Putri Marino memiliki nama lengkap Nu luh Dharma Putri Marino lahir 4 Agustus 993.

Putri Marino merupakan seorang model, pembawa acara serta pemeran atau aktris Indonesia keturunan Bali dan Italia.

Baca Juga: David da Silva - Profil Pemain Anyar Persib Bandung dengan Nomor Punggung 25 Asal Brasil

Putri Marino adalah istri dari aktor Chicco Jerikho sekaligus kakak dari model dan pemeran Indonesia Ni Komang Sitha Dewi Marino atau Sitha Marino.

Putri Marino merupakan aktris kedua sepanjang sejarah perfilman Indonesia yang memenangkan Piala Citra kategori Pemeran Utama Wanita Terbaik.

profBaca Juga: Profil Rizky Nazar Kekasih Syifa Hadju Tersandung Kasus Narkoba

Penghargaan tersebut disabet Putri Marino saat berperan dalam film perdananya dengan judul Posesif tahun 2017.

Judul Film Putri Marino istri Chico Jerikho dan kakak Sitha Marino

1. Posesif tahun 2017 berperan sebagai Lala.

Baca Juga: Profil Lengkap dan Daftar Film Beby Tsabina Pemain Series Antares WeTV

2. Jelita Sejuba: Mencintai Kesatria Negara tahun 2018 berperan sebagai Syarifah.

3. Sultan Agung: Tahta, Perjuangan, Cinta tahun 2018 berperan sebagai Lembayung Muda.

4. Terima Kasih Cinta tahun 2019 berperan sebagai Eva Meliana Santi.

Baca Juga: Profil Tyas Mirasih Pemeran Arini dalam Series Butir-Butir Pasir di Laut ANTV

Baca Juga: Daftar Film Jennifer Coppen Lengkap dengan Judul, Tahun Produksi, dan Profil Singkatnya!

5. One Night Stand tahun 2021 berperan sebagai Lea.

6. Cinta Pertama, Kedua & Ketiga tahun 2021 berperan sebagai Asia.

7. My Trip My Adventure tahun 2013-2016 sebagai pembawa acara.

8. Seri Web Layangan Putus tahun 2021 berperan sebagai Kinan.

Itulah profil Putri Marino pemeran Kinan dalam Layangan Putus.***

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah