Bareskrim Polri Kembali Sita Uang 1 Miliar dari Rekan Doni Salmanan di Bandung

- 21 Maret 2022, 11:29 WIB
Tersangka Doni Salmanan mengungkap permohonan maaf kepada masyarakat.
Tersangka Doni Salmanan mengungkap permohonan maaf kepada masyarakat. /Yeni/PMJ News

Menurut Gatot, penyitaan uang Rp1 miliar dari teman Doni Salmanan menambah jumlah nominal aset yang telah disita oleh penyidik.

Berdasarkan data Selasa (15/3/2022), penyidik telah menyita aset dengan nominal Rp64 miliar.

Baca Juga: Presiden Joko WIdodo Sebut Genesis G80 Akan jadi Mobil Listrik Resmi KTT G20

Selain itu, penyidik juga menyita uang tunai senilai Rp3,3 miliar.

Adapun aset yang disita sebanyak 97 item, terdiri atas 2 unit rumah, 2 bidang tanah seluas 500 m2 dan 400 m2.

Baca Juga: Panglima AL Rusia Tewas dalam Perang, Ukraina Berkali-kali Dihantam Rudal

Kemudian ada 18 unit kendaraan roda dua dari berbagai merek, enam kendaraan roda empat, dua di antara kendaraan mewah, yakni Porsche dan Lomborghini, yang ikut disita.

Penyidik juga menyita empat akun gmail dan sosial media, akun YouTube King Salamana, dan tiga akun email terhubung dengan aplikasi Quotex. ***

Halaman:

Editor: Igun Gunawan

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah