Surat Yasin Lengkap 83 Ayat Tulisan Arab dan Latin Serta Terjemahannya, Berikut Keutamaan Bagi yang Baca

- 14 Juli 2022, 18:00 WIB
Surat Yasin Lengkap 83 Ayat Tulisan Arab dan Latin Serta Terjemahannya.
Surat Yasin Lengkap 83 Ayat Tulisan Arab dan Latin Serta Terjemahannya. /Pexels/MATAQ Darul Ulum

إِذْ أَرْسَلْنَا إِلَيْهِمُ اثْنَيْنِ فَكَذَّبُوهُمَا فَعَزَّزْنَا بِثَالِثٍ فَقَالُوا إِنَّا إِلَيْكُم مُّرْسَلُونَ

- Idz arsalnaa ilaihimutsnaini fa kadzabuu humaa fa ‘azzaznaa bi tsalatsin faqooluu innaa ilaikum mursalun

- (yaitu) ketika Kami mengutus kepada mereka dua orang utusan, lalu mereka mendustakan keduanya, kemudian Kami kuatkan dengan (utusan) yg ketiga, maka ketiga utusan itu berkata:” Sesungguhnya kami adalah orang orang yang diutus kepadamu “.

15.

قَالُوا مَا أَنتُمْ إِلَّا بَشَرٌ مِّثْلُنَا وَمَا أَنزَلَ الرَّحْمَـٰنُ مِن شَيْءٍ إِنْ أَنتُمْ إِلَّا تَكْذِبُونَ

- Qalu ma antum illa basyarum mitsluna wamaa anzala rahmaanu min syai in in antum illa takdzibun

- Mereka menjawab: ”Kamu tidak lain hanyalah manusia seperti kami dan Allah Yg Maha Pemurah tidak menurunkan sesuatupun, kamu tidak lain hanyalah pendusta belaka “.

16.

قَالُوا رَبُّنَا يَعْلَمُ إِنَّا إِلَيْكُمْ لَمُرْسَلُونَ

- Qooluu robbunaa ya’lamu innaaa ilaikum lamursaluun

Halaman:

Editor: Tiara Maulinda

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x