Arti dari Pardon Me Bahasa Gaul yang Sedang Viral di FYP TikTok dan YouTube

9 Januari 2023, 17:53 WIB
Arti kata Pardon Me /Pixabay / Sorry

AKSARA JABAR - Penasaran dengan arti kata " Pardon Me"? bahasa gaul yang sering muncul di TikTok.

Mungkin sebagian warganet penasaran dengan kata "Pardon Me" yang sering muncul di beranda TIkTok.

Lalu apa arti dari kata "Pardon Me", berikut ulasan Aksara Jabar tentang kata yang sedang viral di FYP TikTok.

Baca Juga: Kunci Gitar Arief Satu Rasa Cinta, Chord Jangan Tanya Bagaimana Esok

Bagi para warganet yang sering membuka TikTok pasti ingin mencari tahu arti kata "Pardon Me".

Karena warganet ingin mengikuti trend yang sedang viral dengan menyebutkan istilah kata "Pardon Me".

Sebenarnya tidak ada yang spesial dengan istilah "Pardon Me" tapi menjadi viral saat masuk ke FYP TikTok.

Baca Juga: Sempat Viral Video Xabiru Nangis Kangen Ayah ke Rachel Vennya, Inilah Perasaan Anak Jika Orang Tuanya Bercerai

Arti dari "Pardon Me" adalah "sorry" atau "maaf" atau "maafkan". Suatu permintaan maaf pada seseorang karena tidak mendengarkan perkataan yang diucapkan.

Atau bisa juga meminta ijin untuk menyatakan rasa tidak setuju terhadap sesuatu hal.

Di dalam bahasa gaul, istilah kata" Pardon" ini lebih mengarah kepada kata permintaan maaf saja tidak ada arti atau makna yang begitu khusus.

Baca Juga: Chord Kunci Gitar Cerito Mustahil - Denny Caknan, Lagu Kedua di Album Kalih Welasku

Konteks permintaan maaf disini sangat luas, bisa dalam hubungan asmara, atau hubungan pertemanan.

Meminta maaf adalah hal yang umum yang sering diucapkan semua orang baik anak muda atau pun dewasa.

Baca Juga: The Glory, Drakor Song Hye Kyo yang Terinspirasi dari Kisah Nyata, Simak Dampak Menjadi Korban Bullying!

Tapi yang membuatnya menarik adalah istilah "Pardon Me" dijadikan sisipan kata dalam lagu remix yang tengah viral di YouTube.

Jadi dapat disimpulkan bahwa istilah "Pardon Me" tidak memiliki makna khusus, demikian ulasan mengenai arti dari "Pardon Me" bahasa gaul yang sedang viral di FYP TikTok dan YouTube.***

Editor: Bambang Hermawan

Tags

Terkini

Terpopuler