Gaji PNS 2022 Terbaru, Simak Rincian Pendapatan Bulanan Abdi Negara Berdasarkan Golongan

9 Oktober 2022, 21:16 WIB
Gaji PNS 2022 terbaru /Tangkapan layar YouTube Obor Edukasi

AKSARA JABAR - Gaji PNS 2022 terbaru menjadi salah satu kata kunci yang masih dicari banyak orang.

Informasi mengenai gaji PNS 2022 terbaru pun menjadi bagian yang sangat menarik untuk terus dikabarkan.

Hal tersebut dikarenakan profesi PNS merupakan profesi yang sangat diinginkan kebanyakan orang mengingat jaminan gajinya terbilang dapat mencukupi kebutuhan.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Minggu 9 Oktober 2022: Aldebaran Diminta Reyna Sering Diajak Jalan Bareng

Berikut disajikan rincian gaji PNS 2022 terbaru yang dapat diketahui siapa pun yang tertarik untuk menjadi abdi negara.

Penjelasan gaji PNS 2022 terbaru ini hasil dari rangkuman berbagai macam sumber yang dapat dipercaya.

Simak penjelasannya di bawah ini.

Baca Juga: Link Live Streaming Ikatan Cinta RCTI 9 Oktober 2022: Diingatkan Aldebaran, Andin Senyum-senyum

Gaji PNS Golongan I (Lulusan SD-SMP)

Golongan Ia: Rp 1.560.800 - Rp 2.335.800

Golongan Ib: Rp 1.704.500 - Rp 2.472.900

Golongan Ic: Rp 1.776.600 - Rp 2.577.500

Golongan Id: Rp 1.851.800 - Rp 2.686.500

Baca Juga: Manfaat Biji Pepaya untuk Kesehatan, Simak Ini Penjelasan dr Ema Surya Pertiwi

Golongan II (Lulusan SMA dan D-III)

Golongan IIa: Rp 2.022.200 - Rp 3.373.600

Golongan IIb: Rp 2.208.400 - Rp 3.516.300

Golongan IIc: Rp 2.301.800 - Rp 3.665.000

Golongan IId: Rp 2.399.200 - Rp 3.820.000

Baca Juga: Resep Obat Alami Penurun Asam Urat, Inilah Penjelasan dr Zaidul Akbar, Penderita Bisa Mencobanya

Golongan III (Lulusan S1 - S3)

Golongan IIIa: Rp 2.579.400 - Rp 4.236.400

Golongan IIIb: Rp 2.688.500 - Rp 4.415.600

Golongan IIIc: Rp 2.802.300 - Rp 4.602.400

Golongan IIId: Rp 2.920.800 - Rp 4.797.000

Baca Juga: 10 Makanan Ini Dipercaya Dapat Turunkan Gula Darah Tinggi Penderita Diabetes Perlu Tahu

Baca Juga: Download Lagu dari YouTube Jadi Lebih Mudah dengan YTMP3, Ikuti Caranya di Bawah Ini!

Golongan IV

Golongan IVa: Rp 3.044.300 - Rp 5.000.000

Golongan IVb: Rp 3.173.100 - Rp 5.211.500

Golongan IVc: Rp 3.307.300 - Rp 5.431.900

Golongan IVd: Rp 3.447.200 - Rp 5.661.700

Golongan IVe: Rp 3.593.100 - Rp 5.901.200

Itulah rincian gaji PNS 2022 terbaru yang bisa dijadikan rujukan bagi siapa pun yang tertarik menjadi abdi negara.***

Editor: Bambang Hermawan

Tags

Terkini

Terpopuler