Keliling Kastil Megah Cuma Bayar Rp30.000 di Kabupaten Subang, Objek Wisata Ini Bikin Betah!

- 25 April 2023, 11:43 WIB
Objek wisata Florawisata D'Castello di Kabupaten Subang ini menyuguhkan konsep kastil yang megah dipadukan dengan taman bunga.
Objek wisata Florawisata D'Castello di Kabupaten Subang ini menyuguhkan konsep kastil yang megah dipadukan dengan taman bunga. /Instagram @florawisata_dcastello

Diketahui, Florawisata D'Castello Ciater Kabupaten Subang dibuka pada Desember 2021.

Hingga kini, wisata D'Castello telah menjadi destinasi yang sangat populer tidak hanya bagi warga di Kabupaten Subang, tetapi warga luar daerah pun ikut antusias.

Pemilik dari Florawisata De Castello Ciater Kabupaten Subang merupakan penyanyi dangdut populer di Indonesia yaitu Dewi Persik.

Baca Juga: Cari Tempat Wisata di Subang? The Ranch Ciater Suguhkan Pesona Alam Cocok untuk Liburan Cuti Lebaran

Dirangkum Aksara Jabar dari berbagai sumber, berikut harga tiket masuk, jam buka, rute, hingga tarif wahana D'Castello Ciater Kabupaten Subang.

Harga Tiket Masuk D'Castello Ciater Kabupaten Subang

Untuk dapat menikmati keindahan dari Florawisata De Castello Ciater Subang, Tiket masuk yang dibanderol dengan harga Rp. 30.000 pada hari kerja, sementara untuk akhir pekan dibanderol dengan harga Rp 40.000

Pengunjung sudah dipastikan tidak akan dipungut tarif lainnya ketika mendatangi seluruh spot foto yang berada di wisata De Castello Ciater Subang tersebut.

Tarif Wahana D'Castello Ciater Kabupaten Subang

Untuk tarif wahana permainan Florawisata D'Castello Ciater Subang sebagai berikut:

1. Playground : Rp. 20.000

2. Trampolin : Rp 20.000

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah