4 Fakta Menarik Tempat Wisata Pantai Cirewang, Wajib Diketahui Sebelum Berlibur

- 24 Januari 2021, 21:26 WIB
Pantai Cirewang berada di Legonkulon
Pantai Cirewang berada di Legonkulon /@devifat98/


AKSARA JABAR - Pantai Cirewang salah satu destinasi wisata yang populer di Kota Subang. Pantai ini berada di Legon Kulon, Desa Pangarengan Kecamatan Pamanukan Kabupaten Subang Jawa Barat.

Untuk menjangkau lokasi ini terbilang mudah dan dekat. Jarak dari Pamanukan ke Pantai Cirewang kurang lebih 13 Km. Rute yang diambil dari Pamanukan menuju arah utara. Secara administratif masuk ke wilayah Pangarengan-Legon Kulon, jadi lokasinya sangatlah strategis.

Harga yang terjangkau, hingga banyak masyarakat yang menjadikannya sebagai alternatif tempat liburan.

Baca Juga: 17 Area Publik di DKI Jakarta Tutup Saat Libur Natal dan Tahun Baru 2021, Ini Daftaranya

Berikut fakta-fakta Pantai Cirewang yang wajib diketahui.

  1. Harga Terjangkau

    Harga terjangkau merupakan alasan pantai ini menjadi tempat liburan bagi warga Subang dan sekitarnya.

    Harga tiket masuk Cirewang berkisar Rp15.000 per orang, untuk mecapai lokasi pantainya bisa menyewa perahu dengan perjalanan sekitar 10 menit.

  1. Aksesnya Mudah

    Mungkin ada beberapa orang yang baru mengunjungi tempat tersebut tidak bisa langsung melihat pantainya. Padahal memang pantainya terletak setelah hutan bakau, dan dekat dengan perkampungan nelayan Cirewang.

    Tetapi aksesnya mudah dijangkau karena telah tersedia kapal nelayan untuk mengatar langsung ke pantainya. Selagi melintasi dengan perahu pengunjung bisa melihat keindahan wisata lainnya.

  1. Suasana Pantai Masih Asri

    Suasana Pantai Cirewang ini memiliki pesona laut yang asri, keindahan alam yang eksotis. Pengunjung bisa menikmati hamparan pasir pantai dan hembusan angin laut dari bibir pantai.

Halaman:

Editor: Igun Gunawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x