9 Aplikasi Edit Video di HP Android Terbaik 2023, Banyak Fitur Menarik ala Selebgram

- 27 April 2023, 11:31 WIB
9 Aplikasi Edit Video di HP Android Terbaik 2023
9 Aplikasi Edit Video di HP Android Terbaik 2023 /Unsplash/Peter Stumpf/

Fitur Adobe Premiere Clip juga bisa menyimpan video yang tengah di edit. Terlebih tanpa ada iklan.

Hal itu membuat pengeditan lebih simpel karena tidak terganggun dengan iklan.

 

4. FilmoraGo

FilmmoraGo jadi aplikasi edit video di HP dengan simpel. Fitur pengeditannya mudah dipahami karena sangat sederhana.

Aplikasi ini juga dilengkapi dengan fitur yang menarik seperti penambahan video, penambahan musik, hingga menggabungkan video-video.

FilmoraGo juga memiliki efek slow motion, transisi, efek opening, dan pengaturan rasio video 1:1 hingga 16:9.

5. InShot

InShot adalah aplikasi edit video yang dapat digunakan penngguna Android dan iOS yang memiliki sejumlah fitur unggulan.

Aplikasi yang bisa diandalkan di Inshoot ini sangat mudah untuk memotong, menggabungkan dan menyisipkan efek musik.

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x