Amazon Akan Tutup Alexa pada 1 Mei 2022, Berikut Cara Mengekspor Data Pelanggan

- 10 April 2022, 18:14 WIB
Laman Pengumuman Alexa
Laman Pengumuman Alexa /tangkapan layar alexa.com/

AKSARA JABAR - Amazon mengumukan akan menghentikan layanan Alexa com mulai 1 Mei 2022 mendatang, layanan itu ditutup diduga karena mulai bermunculan sejumlah situs serupa yang menampilkan data lebih akurat salahsatu pesaingnya adalah Google.

Amazon mengumumkan pihaknya sudah 25 tahun melayani pelanggannya, menampilkan pemeringkatan situs web global hingga analisis, hingga analisis SEO.

"Dua puluh lima tahun yang lalu, kami mendirikan Alexa Internet. Setelah dua dekade membantu Anda menemukan, menjangkau, dan mengonversi audiens digital Anda, kami telah membuat keputusan sulit untuk menghentikan Alexa.com pada 1 Mei 2022. Terima kasih telah menjadikan kami sumber daya utama Anda untuk riset konten, analisis kompetitif , penelitian kata kunci, dan banyak lagi," tulis Tim Alexa.com dalam sebuah pengumuman dilaman tersebut.

Baca Juga: MotoGP America 2022, Jorge Martin Start di Pole Position, Marc Marquez P9

Baca Juga: Resep Kue Kering Sederhana dan Gampang untuk Pemula, Cocok untuk Jualan

Baca Juga: 4 Resep Kue Kering Lebaran Mudah untuk Pemula Berbahan Cokelat Tanpa Mixer

Amazon pun menghentikan layanan pembelian untuk pelanggan baru mereka. Layanan itu sebenarnya sudah dihentikan sejak Desember 2021 lalu, meski begitu mereka yang sudah kandung berlangganan dapat mengakses fitur yang ditawarkan alexa hingag 1 Mei 2022 UTC. Penagihan langganan terakhir dilakukan alexa.com sebelum 1 April 2022 UTC.

Lantas bagaimana cara mengekspor data dari Alexa.com?

Sebagian besar alat di Alexa com menawarkan opsi untuk mengekspor data yang dikembalikan saat menjalankan kueri. Harap perhatikan bahwa tidak mungkin mengekspor data dari Ikhtisar Situs, Situs Teratas, atau Metrik Situs Bersertifikat.

Halaman:

Editor: Igun Gunawan

Sumber: Alexa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah