Wajib Catat! Jadwal Bigmatch Liga Champions Minggu Ini

- 19 Oktober 2020, 18:20 WIB
Jadwal Liga Champions musim 2020/2021 akan bergulir mulai Selasa, 22 Oktober 2020.*/ uefa.com
Jadwal Liga Champions musim 2020/2021 akan bergulir mulai Selasa, 22 Oktober 2020.*/ uefa.com /


Hadirnya pemain bintang baru yang berhasil di rekrut Chelsea, membuat skuad mereka semakin kuat. Hadirnya Tim Werner, Kai Havertz, Hakim Zyzek, melengkapi kreatifitas dan agresivitas Cristian Pulisic. Sementara Sevilla adalah juara bertahan Liga UEFA (kasta kedua kompetisi klub-klub eropa). Kita lihat saja apakah tim asuhan Frank Lampard akan sukses meraih poin dari Sevilla.


5. Bayern Munchen vs Atletico Madrid (Kamis, pukul 02.00 WIB)


Pertemuan kedua tim sangat menarik untuk kita tonton. Bisa dikatakan ini adalah ujian pertama bagi juara bertahan. Ada pertemuan dimana Bayern dan Atletico Madris saling pernah mengalahkan di liga Champions Eropa. Mungkin laga ini bisa dikatakan Final kepagian, karena keduanya punya sejarah, pengalaman, serta potensi untuk bisa mencapai final.***

Halaman:

Editor: Tiara Maulinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x