AC Milan Kalahkan Lazio 2-1 di Olimpico, Sandro Tonali Cetak Gol Penentu Kemenangan

- 25 April 2022, 17:40 WIB
Sandro Tonali, Gelandang AC Milan
Sandro Tonali, Gelandang AC Milan /Instagram @sandrotonali/

Mampu menyamakan kedudukan 1-1 membuat para pemain AC Milan kembali kepercayaan dirinya. 

Baca Juga: Bayern Muenchen Memastikan Gelar Bundesliga setelah Menang 3-1 atas Dortmund

Perubahan strategi mencoba dilakukan oleh pelatih AC Milan Stefano Pioli. Beberapa pergantian pemain dilakukan.

Salah satu pergantian yang sangat besar pengaruhnya adalah memasukan Ibrahimovic dan Ante Rebic.

Kedua pemain tersebut langsung memberi pengaruh besar dalam permainan. Beberapa peluang langsung tercipta, salah satunya tendangan keras Ibrahimovic yang berhasil dihalau bek Lazio.

Memasuki waktu tambahan babak kedua, AC Milan mampu mencetak gol melui Sandro Tonali (90'+2'). Berawal umpan lambung Ante Rebic ke depan gawang Lazio, bola mampu dihadang oleh bek Lazio.

Bola hasil hadangan bek tersebut malah jatuh dekat dengan Ibrahimovic. Bola mampu berhasil sedikit di sundul oleh Ibrahomovic dan mengarah ke Sandro Tonali yang telat berhadapan dengan kiper Lazio.

Dengan sedikit sentuhan kaki, Sandro Tonali berhasil dimaksimalkan menjadi gol. AC Milan akhirnya memenangkan pertandingan tersebut dengan skor 2-1.

Baca Juga: Manchester United Telan Kekalahan Kembali 3-1 dari Arsenal

Dengan kemenangan ini AC Milan berhak naik kembali ke puncak klasemen sementara Serie A Liga Italia menggeser Inter Milan.

Halaman:

Editor: Tiara Maulinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x