Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2021: Lulus, Tidak Lulus, atau Belum Ada Informasi? Simak Penjelasan Ini

- 3 Agustus 2021, 11:27 WIB
Cek hasil pengumuman seleksi administrasi CPNS 2021.
Cek hasil pengumuman seleksi administrasi CPNS 2021. / Tangkap Layar Laman SSCASN/

Maka tidak perlu merasa bingung jika setelah login pelamar tidak menemukan informasi apapun.

Hal ini diungkapkan juga oleh BKN melalui akun Instagramnya @bkngoidofficial yang dikutip Aksara Jabar pada 3 Agustus 2021.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini 3 Agustus 2021: Gemini dan Taurus Ada Salah paham, Libra Bertahan atau Tidak?

BKN menyampaikan jika pengumuman dapat diakses setelah instansi selesai memverifikasi keseluruhannya.

“Perlu diingat pengumuman tersebut dapat diakses setelah instansi selesai memverifikasi keseluruhan berkas pelamar,” tulis akun BKN.

Jadi apabila hasil seleksi administrasi instansi yang dilamar belum ada, itu dikarenakan proses verifikasi yang masih berlangsung.

Baca Juga: Berlaku Mulai Hari Ini, PPKM Level 4 Resmi Diperpanjang, Simak Aturan Baru yang Perlu Diketahui

Pihak BKN pun meminta kepada para pelamar agar bisa bersabar.

Kemudian BKN juga meminta dukungan untuk tim verifikasi.

“Mari dukung Tim Verifikasi Instansi menyelesaikan proses ini dengan baik karena tahapan ini membutuhkan kecermatan dan ketelitian," tulis akun BKN.***

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x