Bukan Hanya Telur, 7 Makanan Ini Memiliki Protein yang tak Kalah Tinggi

- 3 Mei 2023, 09:12 WIB
Ilustrasi telur -  tujuh makanan tinggi protein yang baik digunakan untuk membangun dan memperbaiki jaringan dalam tubuh.
Ilustrasi telur - tujuh makanan tinggi protein yang baik digunakan untuk membangun dan memperbaiki jaringan dalam tubuh. /pixabay RitaE

AKSARA JABAR - Protein adalah komponen penting dari semua sel dalam tubuh Anda.

Protein digunakan untuk membangun dan memperbaiki jaringan, serta untuk menghasilkan enzim dan hormon.

Protein diperlukan untuk pertumbuhan tulang, otot, kulit, dan darah serta berfungsi sebagai sumber energi.

Baca Juga: Migrain Paling Sering Dialami Wanita, Ini Penyebabnya

Protein mengangkut hemoglobin, yang mengantarkan oksigen ke semua sel kita. Selain itu, juga membantu mengangkut mineral dan vitamin ke sel yang membutuhkannya.

Sebagian orang hanya mengetahui sumber protein yang tinggi dari telur, namun terdapat makanan lain yang memiliki protein tinggi pula.

Dilansir dari laman Health Shots, berikut tujuh makanan tinggi protein:

1. Brokoli

Halaman:

Editor: Iing Irwansyah

Sumber: Healthshots


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x