Kuatkan Mental! 5 Rekomendasi Drama Korea yang Menguras Emosi dan Air Mata

- 26 Oktober 2022, 20:01 WIB
Sky Castle, Kehidupan kaum elit dan berpendidikan dengan ambisi berlebihan pada pendidikan anak
Sky Castle, Kehidupan kaum elit dan berpendidikan dengan ambisi berlebihan pada pendidikan anak /SBS

Dia memiliki karier yang sukses, memiliki seorang putra yang cerdas dan suami yang tampan dan penuh kasih sayang.

Park Hae Joon berperan sebagai Lee Tae Oh, seorang calon sutradara yang menjadi suami dari Jin Sun Woo.

Kehidupan mereka berubah setelah Sun Woo mengetahui jika sang suami berselingkuh dengan Yeo Da Kyung, seorang instruktur pilates muda yang cantik.

Park Hae Joon yang pandai menyembunyikan kebusukannya serta Yeo Da Kyung yang memiliki sifat srigala berbulu domba siap membuat Anda jengkel setiap kali mereka bertemu dengan Ji Sun Wo.

Baca Juga: Resep Sambal Bawang Awet dan Tahan Lama Tanpa Pengawet, Cek Bahannya Apa Saja?

2. Flower of Evil

Flower of Evil mengisahkan tentang detektif Cha Ji Won (Moon Chae Won) dan suaminya Baek Hee Sung (Lee Joon Gi).

Di balik sempurnanya keluarga mereka, ada kisah gelap dan menyakitkan yang menjadi bayang-bayang masa lalunya yang kerap muncul.

Masa lalu itu muncul dan mengancam kehidupan dan keluarga baru tersebut.

Pada saat yang sama, Ji Won dan rekan-rekannya mulai menyelidiki serangkaian pembunuhan yang kebenarannya sulit untuk diungkap.

Halaman:

Editor: Bambang Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x